Jumat, 21 Juni 2013

Kramatman Text Reader


Satu lagi yang spesial dari Kramatman, kenapa spesial ? karena postingan kali ini menurut kramatman sangat banyak pemanfaatannya dan berguna untuk berbagai  kalangan , misalnya :
  1. Bagi guru : khusus buat guru mata pelajaran bahasa asing ( bahasa inggris misalnya ) postingan ini sangat membantu untuk membuat materi "listening". 
  2. Bagi pelajar, postingan sangat membantu dalam belajar mengucapkan kalimat dalam bahasa asing
  3. Bagi UKM, posting ini sangat bermanfaat dalam pembuatan media iklan berupa suara, misalnya penjual roti keliling, contoh  : " Roti Mentari, Roti Sehat, Rasa Nikmat, Harga Hemat"
  4. Bagi anda yang kreatif, bisa buat nada dering ( untuk ponsel ) yang unik loh, misalnya : " Permisi, ada SMS, baca aku dong "
  5. Buat semuanya saja, silahkan berkreasi sendiri....

Sekarang, bagaimana cara menggunakannya :
  1. Masukan "tulisan" yang anda kehendaki, kotak yang disediakan di bawah "Enter a text"
  2. Klik "Create mp3 "
  3. Tunggu beberapa detik, akan muncul hasilnya, untuk mendengarkan klik tombol play
  4. Jika mau di simpan klik kanan tulisan "Download mp3" kemudian pilih "save link as"
Gampangkan? biar lebih jelas, silahkan coba langsung aja...
  

Tidak ada komentar: